International Fleet Review 2009

MANADO - Puluhan kapal perang berjalan beriringan saat melintas di perairan teluk Manado, Sulawesi utara, dalam rangka memeriahkan parade kapal perang, Rabu (19/8). Parade kapal perang dalam rangka Sail Bunaken 2009 tersebut dimeriahkan oleh 26 kapal perang asing , 6 Kapal Republik Indonesia (KRI) dan 8000 pelaut. FOTO ANTARA/Prasetyo Utomo/pd/09.



Comments

Popular posts from this blog

Air Force Acquiring Fire-Control Radar for FA-50PH

Malaysian Defense: Budget Hinders Military Asset Procurement