SINTUK, MALAYSIA - Sebuah pesawat latih jenis Pilatus PC-7 MK II milik Tentera Udara Diraja Malaysia (TUDM) Kamis (25/3) kemarin jatuh dan terhempas saat melakukan aerobatik di acara wisuda kampus Universitas Utara Malaysia (UUM) di Sintok. Pesawat jatuh di sekitar kawasan hutan dekat kampus tersebut, juru bicara dari TUDM mengatakan seorang pilot tewas. Pilot yang tewas tersebut sempat eject dari dalam pesawat, dan mayatnya ditemukan 15 meter dari lokasi crash.
Kejadian ini merupakan kedua kalinya yang menimpa pesawat Pilatus PC-7 Mk-II, setelah sebelumnya pesawat yang sama pernah jatuh di Langkawi.©alutsista
Credit for : IHSAN
No comments:
Post a Comment